Senin, 19 Februari 2018

GIAT SISPAMKOTA DALAM RANGKA PILKADA SERENTAK TAHUN 2018 POLRES TAPSEL

Tapsel - Giat Ops Mantap Praja Toba 2018 dalam  rangka pengamanan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati Tahun 2018 di wilayah hukum Polres Tapanuli Selatan sebagai mana berikut :

1.      Polres Tapanuli Selatan pada hari Minggu tanggal18 Februari 2018 pkl 10.00 Wib, bertempat di Lapangan Merdeka Jl. Kihajar Dewantara Kel. Pasar Sibuhuan Kec. Barumun Kab. Padang Lawas, Polres Tapanuli Selatan telah melaksanakan Sispamkota dalam rangka giat pemgamanan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Padang Lawas Tahun 2018. Pelaksanaan giat Sispamkota dipimpin langsung oleh Kapolres Tapsel AKBP MOHAMMAD IQBAL, S.IK, M.SI.

2.      Giat pelaksanaan Sispamkota terbagi dalam 4 adegan yg ditampilkan antara lain :
1)     Pengamanan perjalanan Kampanye Paslon Bupati dan Wakil Bupati menuju lokasi kampanye
2)     Pengamanan pemungutan suara di TPS
3)     Pengamanan / pengawalan Kotak Suara dari TPS menuju PPK
4)     Pengamanan di kantor KPU hinnga sampai terjadinya unjuk rasa anarkis

3.     Pelaksanaan giat Sispamkota melibatkan kuat personil sebanyak 434 pers yang terdiri dari :
1)     Personil Polres Tapsel 254 pers
2)     Pers Brimobdasu Den C Sipirok 60 pers
3)     Pers TNI Kodim 0212 TS 20 Pers
4)     Masyarakat sipil 100 orang

4.     Kegiatan Sispamkota diakhiri dng pembacaan puisi oleh Kapolres Tapsel AKBP MOHAMMAD IQBAL, S.IK, M.SI dengan membentangka  bendera merah putih.

5.     Pada pkl 11.00 Wib rangkaian pelaksaan giat Sispamkota dlm rangka pengamanan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati Tahun 2018 di wilayah hukum Polres Tapsel selesai dilaksanakan dalam keadaan aman, baik dan lancar










Tidak ada komentar:

Posting Komentar