Kapolda Sumut Irjen Pol. Drs. Paulus Waterpauw memberikan
arahan dalam rakernis fungsi Pamobvit T.A. 2018 bertempat di ruang Karo
Lt. V Hotel Soechi International Medan Jalan Cirebon No. 76A Medan,
Jumat (13/04/18) pukul 10.00 Wib
Kegiatan ini
dihadiri oleh Wakapolda Sumut Brigjen Pol. Drs. Agus Andrianto,SH,
Irwasda Polda Sumut, Para Pejabat Utama Polda Sumut, serta personil Dit
Pamobvit dan jajaran.
Dalam kesempatan tersebut,
Kapolda Sumut mengucapkan terima kasih kepada seluruh personil Pamobvit
yang telah melaksanakan tugas dengan baik dalam mengamankan objek-objek
vital di wilayah Sumatera Utara.
Melalui kegiatan
ini diharapkan para peserta dapat mengambil pelajaran dari pelaksanaan
fungsi rakernis ini dalam rangka evaluasi kerja Pamobvit Sumut dan
peningkatan pelayanan publik khususnya dalam hal pengamanan objek vital.
Selain
itu, ini para peserta diharapkan dapat menuangkan pikiran, inovasi dan
usulan dalam peningkatan kinerja pengamanan tempat wisata, objek vital
nasional guna menindaklanjuti rakernis fungsi Pamobvit yang telah
dilaksanakan bulan Februari lalu di Mabes Polri.
Dalam
rakernis ini peserta harus proaktif dalam mewujudkan keamanan yang
produktif khususnya Pamobvit dalam mengamankan pelaksanaan Pilkada
dimana ada 9 pemilihan di wilayah Sumut yang perlu diamankan.
Melalui
rakernis ini juga peserta dapat mengetahui SOP pada saat Pilkada nanti
sehingga pelaksanaan Pilkada dapat berjalan lancar dan objek vital yang
sering menjadi objek sasaran saat demonstrasi dapat diamankan sehingga
terhindar dari pengrusakan guna mewujudkan polri yang PROMOTER.
Kapolda
Sumut mengatakan bahwa Sumut merupakan barometer keamanan di Indonesia
yang memiliki masyarakat heterogen namun wilayah tetap aman dan
kondusif. "Oleh karena itu mari bersama-sama tetap jaga wilayah Sumut
serta tingkatkan profesionalitas Polri menuju keunggulan", jelas Kapolda
Sumut
Peran Dit Pamobvit sangat penting dalam
mensukseskan berbagai agenda terutama dalam pelaksanaan Ops Mantap Praja
guna mensukseskan Pilkada 2018.
Beberapa penekanan
yang diberikam Kapolda Sumut antara lain pahami dengan baik SOP dalam
pengamanan objek vital nasional sehingga giat pengamaman Kepolisian
dapat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar